Kemenkumham - Kabar Penerimaan CPNS yang beredan itu Palsu

Salam Sejahtera Admin PGRI NKRI ucapaken kepada para pengunjung setia Blog ini, semoga selalu sehar dan diberikan kelancaran Rijki dalam setiap Aktivitas yang dikerjakan. Kali ini admin beritahukan bahwa informasi yang beredar soal penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2017 untuk Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham), akhirnya dibantah di laman resmi Kemenkumham.go.id, Senin (3/7/2017). Simak Penjelasanya berikut ini :
"[informasi itu] secara resmi belum dikeluarkan oleh Kemenkumham, sehingga pengumuman tersebut tidak dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya," demikian pengumuman di laman kemenkumham.go.id, Senin (3/7/2017).
Asal tahu saja, informasi yang beredar menulis kalau penerimaan CPNS Kemenkumham akan dimulai pada 3 Juli hingga 24 Juli 2017. Lalu akan diterima lulusan sarjana maksimal umur 33 tahun dan SMA/SMU/SMK maksimal umur 28 tahun.

Sejauh ini, beberapa formasi khusus yang membuka penerimaan CPNS baru Guru Garis Depan (GGD), Penyuluh Pertanian, Dokter PTT, Bidang PTT, Penjaga Lapas, Petugas Imigrasi, Calon Hakim.

==>> Pemerintah Buka Penerimaan CPNS 2018 untuk Bidang

"Formasi itu bisa dikatakan khusus, karena hanya orang yang memiliki keahlian tertentu yang dapat mengisi formasi tersebut," urai Kepala Biro Hukum Komunikasi dan Informasi Publik Kementerian Pendayagunaan dan Reformasi Birokrasi (KemenpanRB), Herman Suryatman sesuai laman menpan.go.id beberapa waktu lalu.

==>> Info Lebih Jelas KLIK DISINI.

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.